About Us
PT . Gegas Solusi Informatika, berfokus pada integrasi dan otomasi bisnis, dengan pengalaman yang teruji di bidang industri.
Kami menyediakan infrastruktur TIK dan solusi sistem digital terintegrasi, yang mampu beradaptasi dengan model bisnis yang sedang berjalan, beradaptasi dengan infrastruktur TIK yang sudah Anda miliki, dan tentunya, kami juga mampu mengotomatiskannya.
Kami menawarkan solusi komprehensif untuk kebutuhan bisnis Anda, mulai dari skala UKM hingga besar. Inti produk kami adalah Sistem ERP Perusahaan, yang dapat beradaptasi dengan berbagai jenis bisnis dalam segala skala, kami juga mampu mengintegrasikan linkungan infrastruktur anda, dari Internet, Server (cloud maupun on-premise), Sistem Telepon, Firewall, Router, Backup System, serta infrastruktur terkait ruang lingkup TIK (IP CCTV, Meeting System, Mesin Absensi / Access Door, dan IoT untuk industri).
Sesuai dengan maknanya, nilai-nilai Gesit yang kami junjung adalah :
- Kecepatan dan Ketepatan
- Keterbukaan Terhadap Perubahan
- Ketepatan Dalam Pengambilan Keputusan
- Ketangkasan Mental dan Fisik
- Kualitas Hidup dan Kepuasan
Our Partners
Kami dipercaya oleh berbagai perusahaan terkemuka sebagai mitra dalam pengembangan dan implementasi solusi teknologi.
Technologies Utilized by Our Company
Mewujudkan Inovasi dengan Teknologi Terkini
Kami memanfaatkan beragam teknologi modern untuk menghadirkan solusi yang aman, skalabel, dan berkinerja tinggi.
Pemrograman :
Python Node.js TypeScript JavaScript PHP C# Golang Java
Framework
Frappe Next.js React.js Vue.js Express.js Laravel Gin Spring Boot Tailwind Bootstrap
Robotic & Automation :
PLC SCADA Human Machine Interface (HMI) Robot Arm Automation Autonomous Mobile Robot (AMR) CNC Machine Integration Industrial IoT (IIoT) AGV (Automated Guided Vehicle) Smart Manufacturing Predictive Maintenance
Business Solutions :
ERP (Enterprise Resource Planning) CRM (Customer Relationship Management) HRIS (Human Resource Information System) SCM (Supply Chain Management) WMS (Warehouse Management System) POS (Point of Sale) E-Commerce Platform Accounting & Finance System Project Management System Manufacturing Execution System (MES)
Services
Kami menyediakan layanan teknologi informasi yang dirancang untuk meningkatkan efisiensi, produktivitas, serta daya saing perusahaan. Dengan pengalaman dan keahlian yang mendalam, kami memberikan solusi yang dapat diandalkan, aman, dan berorientasi pada kebutuhan bisnis.
System Development & Integration
Pengembangan dan integrasi sistem bisnis seperti ERP, CRM, HRIS, serta solusi khusus sesuai kebutuhan perusahaan.
IT Consulting
Konsultasi strategis dalam pemilihan, implementasi, dan pengelolaan teknologi informasi yang selaras dengan tujuan bisnis.
Automation & Robotics
Solusi otomasi industri berbasis PLC, SCADA, Robot Arm, dan Smart Manufacturing untuk peningkatan efisiensi produksi.
Managed Services & Support
Layanan pemeliharaan, monitoring, dan dukungan teknis berkelanjutan untuk menjaga kinerja sistem tetap optimal dan aman.
Pertanyaan Yang Paling Sering Diajukan Client Kami
Client : Kami bahkan tidak memiliki staf IT khusus, bagaimana kami memulainya?
Gesit : Tidak perlu khawatir. Tim kami terdiri dari profesional IT berpengalaman yang telah membantu berbagai perusahaan, termasuk manufaktur. Kami siap menangani kebutuhan Anda sekaligus memberikan rekomendasi terbaik.
Client : Kantor kami masih baru dan belum tahu anggaran maupun langkah awal untuk TIK. Apa yang harus dilakukan?
Gesit : Silakan konsultasikan kepada kami. Kami akan membantu menyusun solusi dan desain sistem yang efektif, efisien, serta selaras dengan tujuan bisnis Anda.
Client : Kami masih belum begitu mengerti dan butuh penjelasan detail tentang produk yang Anda tawarkan?
Gesit : Dengan senang hati. Kami dapat mengunjungi perusahaan Anda untuk memberikan penjelasan mendalam sekaligus mendemonstrasikan sistem yang kami tawarkan.
Work Process
Kami menerapkan proses kerja yang terstruktur untuk memastikan setiap solusi yang kami berikan berjalan efektif, efisien, dan sesuai kebutuhan bisnis. Dengan pendekatan ini, kami membantu klien mencapai hasil yang optimal secara berkelanjutan.
Research & Analysis
Mengidentifikasi kebutuhan, tantangan, serta tujuan bisnis klien melalui diskusi dan analisis mendalam.
Planning & Design
Menyusun strategi, merancang arsitektur sistem, dan menentukan solusi yang paling tepat sesuai dengan target perusahaan.
Development & Launch
Membangun dan mengintegrasikan solusi ke dalam lingkungan bisnis klien dengan standar kualitas dan keamanan tinggi.
Support & Optimization
Memberikan layanan pemeliharaan, monitoring, dan pengembangan berkelanjutan untuk memastikan sistem selalu optimal.
Our Team
Walter White
OwnerExplicabo voluptatem mollitia et repellat qui dolorum quasi
Aldi Ramdani
Software EngineerCore Team, Team Management, System Analyst, Fullstack Support
William Anderson
CTOQuisquam facilis cum velit laborum corrupti fuga rerum quia
Amanda Jepson
AccountantDolorum tempora officiis odit laborum officiis et et accusamus
Portfolio
Portfolio kami menampilkan proyek-proyek teknologi yang terbukti meningkatkan efisiensi, produktivitas, serta keunggulan kompetitif klien.
- All
- App
- Card
- Web
Testimonials
Necessitatibus eius consequatur ex aliquid fuga eum quidem sint consectetur velit
Subscribe to our newsletter
Proin eget tortor risus. Mauris blandit aliquet elit, eget tincidunt nibh pulvinar a. Curabitur aliquet quam id dui posuere blandit.
Contact
Necessitatibus eius consequatur ex aliquid fuga eum quidem sint consectetur velit
Address
A108 Adam Street, New York, NY 535022
Call Us
+1 5589 55488 55
Email Us
info@example.com